PERAN APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PELAYANAN PUBLIK PADA DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN PERLINDUGAN ANAK DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BIAK NUMFOR

  • Andi Masse Dadang
  • Busyairi Ahmad IISIP YAPIS Biak
Keywords: Peran Aparat Sipil Negara, Pelayanan Publik

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran aparatur sipil Negara dalam memberikan pelayanan di kantor Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana serta faktor-faktor yang menjadi kendala dalam pelayanan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan studi kepustakaan. Adapun Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan publik yang diselenggarkana oleh Dinas Pemebrdayaan perempuan perlindungan anak dan keluarga berencana belum optimal karena adanya beberapa kendala salah satunya adalah jumlah pegawai tidak sesuai dengan beban kerja.

Published
2021-04-19
How to Cite
Andi Masse Dadang, & Ahmad, B. (2021). PERAN APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PELAYANAN PUBLIK PADA DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN PERLINDUGAN ANAK DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN BIAK NUMFOR. Gema Kampus IISIP YAPIS Biak, 16(1), 25 - 32. https://doi.org/10.52049/gemakampus.v16i1.151
Abstract viewed = 350 times
PDF downloaded = 334 times